Harga Sepeda Fiksi Soloist 01 Baru

Harga Sepeda Fiksi Soloist 01 Baru - Kemarin ada yang sms, pengunjung blog ini dari jakarta menanyakan berapa harga sepeda fiksi soloist 01. Nah untuk menjawab atas pertanyaan tersebut, kali ini saya akan menginformasikan harga sepeda pixy soloist 01 baru. Pada postingan sebelumnya mengulas mengenai Harga Sepeda Polygon Merk XTRADA 5 /2012

Sepeda Fixie Soloist 01 ini mempunyai frame yang terbuat dari bahan jenis steel dengan front brakenya mengusung jenis caliper brake yang tentunya sangat aman dan nyaman untuk safety riding. Dengan ukuran ban model 700C X 23 tentunya membuat performa semakin lincah dan gaya.
Harga Sepeda Fiksi Soloist 01 Baru

Sekilas spesifikasi dari sepeda fiksi Soloist 01 adalah :


  • Sistem FORK menggunakan bahan dari STEEL
  • HANDLE BARnya terbuat dari ALLOY
  • STEM memakai UNITED - ALLOY
  • BOTTOM BRACKET menggunakan CH - 52
  • CRANKSET memakai UNITED - ALLOY
  • SEATPOST juga memakai brand UNITED - ALLOY
  • SADDLE     menggunakan merk VELO - VL-1221
  • BRAKE LEVER memakai jenis ALHONGA - ALLOY BRAKE LEVER
  • FRONT BRAKE menggunakan jenis ALLOY - CALIPER
  • PEDAL terbuar dari bahan ALLOY
  • TIRE atau Ban menggunakan merk NYLON ukuran Ban 700 x 23C
  • RIMnya atau velg terbuat dari bahan ALLOY CNC ukuran 700C dengan spoke 14G x 32H F/V dengan TRIPLE WALL atau velg ini memiliki 3 lapisan velg.
  • SPOKES     dengan ukuran 14G ini terbuat dari bahan STEEL
  • FRONT HUB menggunakan bahan ALLOY 14G x 32H AXLE
  • REAR HUB juga menggunakan ALLOY 14G x 32H
  • AXLE memakai SINGLE SPEED FIXED GEAR ukuran 17T & juga menggunakan jenis FREE WHEEL ukuran 16T.

Harga Sepeda Fiksi Soloist 01 Baru

Untuk informasi harga sepeda fixie soloist 01 baru kebetulan saya juga distributor sepeda united wilayah Indramayu dan sekitarnya maka harga yang saya informasikan merupakan harga sepeda di wilayah Indramayu yaitu sekitar Rp. 1.500.000. Beda kota tentu beda lagi harganya, contohnya harga sepeda fiksi soloist 01 Jakarta, Bandung, Magelang, Cirebon dan lain-lain.

Untuk soloist 01 yang bekas, saya mendapat informasi dari situs bukalapakcom harganya masih cukup tinggi yaitu di angka Rp. 1. 100.000, Nah penampakan foto jenis sepedanya seperti gambar diatas yang saya capture dari situs aslinya di unitedbike.com.

Nah Harga Pasaran Sepeda Fixie Baru ini lumayan murah dan terjangkau dengan kualitas yang terbilang bagus. Harga Jual Sepeda Fixie Baru contohnya fixie united soloist 71 juga masih cukup laku mahal, jika dibandingkan dengan merk lainnya. Itu saja yang bisa saya sampaikan pada postingan kali ini salam sehat dan salam gowes.
HALAMAN SELANJUTNYA:


Artikel Terkait

Iklan Atas Artikel

Iklan Tengah Artikel 1

Iklan Tengah Artikel 2

Iklan Bawah Artikel